PROPOSAL KEGIATAN
CLASS MEETING
SMA KATOLIK WIJAYAKUSUMA BLORA
SMA KATOLIK WIJAYAKUSUMA
BLORA
TAHUN 2012/2013
|
|
ORGANISASI SIWA
INTRA SEKOLAH
Jl.
A. Yani No. 19 A ( (0296) 531181
Blora
E-mail : toyama_blora@yahoo.co.id
PENDAHULUAN
I.1 LATAR BELAKANG
Class meeting dapat meningkatkan potensi siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma Blora dalam bidangnya masing-masing. Adapun maksud diadakannya kegiatan ini adalah mencari potensi yang dimiliki siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma Blora dan mengembangkannya ke arah yang lebih positif dibantu oleh Pembina dari Angkatan Darat ( AD) Yonif 410 / Alugoro Blora. Di samping itu mengisi waktu sekolah setelah ulangan semester gasal.
I.2 TUJUAN KEGIATAN
Adapun tujuan kegiatan acara ini :
a. Mempererat tali silaturahmi antar sesama warga SMA Katolik Wijayakusuma Blora.
b. Meningkatkan semangat juang dalam meraih prestasi diantara siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma Blora.
c. Memupuk jiwa sportifitas dalam berlomba diantara siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma Blora.
d. Mencari bakat siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma Blora dalam bidang olahraga dan keterampilan.
e. Pembentukan
karakter melalui permainan inovatif dari Pembina 410 / Alugoro Blora.
I.3 DASAR KEGIATAN
Kegiatan ini dilaksanakan berdasarkan :
1. Pancasila sila ke 3, “Persatuan Indonesia”.
2. Petunjuk dan arahan Pembina OSIS SMA Katolik Wijayakusuma Blora akan
pentingnya
kegiatan setelah selesainya ulangan akhir
semester gasal.
3. Pembinaan
pendidikan karakter yang diselenggarakan setahun sekali oleh sekolah yang
bekerjasama dengan Pembina 410 / Alugoro Blora.
4. Pengisian
waktu luang setelah berakhirnya ulangan akhir semester gasal.
II.
ISI PROPOSAL
II.1 TEMA KEGIATAN
Kegiatan
yang mengedepankan kebersamaan warga SMA
Katolik Wijayakusuma Blora, serta kegiatan siswa/siswi SMA Katolik Wijayakusuma
Blora yang bersifat mengembangkan daya kemampuan,
ketangkasan dan sportifitas melalui pendidikan karakter.
II.2 MACAM KEGIATAN
Kegiatan
class meeting
Dilaksanakan pada tanggal 12 Desember 2012. Bertempat di sekitar
Lapangan SMA Katolik Wijayakusuma Blora dan Aula SMA Katolik Wijayakusuma Blora.
Dan lomba-lomba yang akan diadakan
adalah:
- Bola Gila
- Jaring Spiderman
- Kekompakan Mendirikan Bendera
- Kura – kura Ninja
- Memasukkan Pensil kedalam Botol
II.3 PESERTA
Diikuti
oleh siswa/siswi kelas X, XI, dan XII
SMA Katolik Wijayakusuma Blora,
II.4 SUSUNAN KEPANITIAAN
Penanggung jawab : Dra Yulaina
Pembina : Staf 410 / Alugoro Blora
PANITIA PELAKSANA
Guru Pendamping : 1. Y. Indarjo, S.Pd
2. Nanang Wibowo,S.Pd.
3. Cecilia Prin Kristiana , ST
4. Setyo Widodo, S.Pd
5. Supriyanto, S.Pd
6. Eko Suharsono
7. Nicola Advenisia
Ketua :
Debby Nataya Furi
Sekretaris :
Fabian Abi Prasetyo
Bendahara
: Raymond Adrian dan
Erika Agustin
Seksi-seksi :
Seksi
Dokumentasi : Ernesto Roni Krishna,
AMd
Seksi Acara : Samudi
Seksi Perlengkapan : Alfian Rajuando dan Ronald Setiawan
Seksi Kebersihan : Seluruh Pengurus OSIS
Penjaga Pos Permainan
:
Kelas
XII : 1. Debby Nataya Furi
2. Fabian Abi
3. Raymond Adrian
4. Samudi
5. Agus Martianus
6. Yusuf Faozan
Kelas
XI : 1. Rino Kristanto
2. Jovan Ragil
3. Elizabeth Elysia
4. Anathalia Dwi
5. Olza Giovanni
6. Sri Lestari
II.5 JADWAL PELAKSANAAN
KEGIATAN
No
|
Nama kegiatan
|
Hari/tgl
|
Waktu
|
Tempat
|
Keterangan
|
1
|
Pendidikan Karakter
Kelas XII oleh Pembina 410 / Alugoro Blora
|
Rabu 12 Desember 2012
|
07.30 – 10.30
|
Lapangan SMA Katolik Wijayakusuma
|
|
2.
|
Penataran dari Universitas Widya Mandala Surabaya untuk
kelas XI
|
Rabu 12 Desember 2012
|
07.30 – 10.30
|
Aula SMA Katolik Wijayakusuma
|
|
3.
|
Pendidikan Karakter Kelas XI oleh Pembina 410 / Alugoro
Blora
|
Rabu 12 Desember 2012
|
11.00 – selesai
|
Lapangan SMA Katolik Wijayakusuma
|
|
4.
|
Penataran dari Universitas Widya Mandala Surabaya untuk
kelas XII
|
Rabu 12 Desember 2012
|
11.00 - selesai
|
Aula SMA Katolik Wijayakusuma
|
|
II.6 ANGGARAN DANA
PEMASUKAN
o Dari OSIS = Rp.
300.000
PENGELUARAN
Pengeluaran
dibawah ini digunakan untuk keperluan permainan.
1.
Balon ( 5 pack ) = 5 X Rp 5.000
=
Rp 25.000
2.
Spidol ( 10 Pack
) =
10 X Rp 12.000 = Rp 120.000
3.
Kertas Buram ( 1
Rim ) =
Rp 20.000
4.
Bola Plastik ( 5
buah ) = 5 X Rp 2.000 = Rp 10.000
5.
Rafia ( 1 gulung
besar ) =
Rp 20.000
6.
Tali Kasur =
Rp 5.000
7.
Pensil ( 5 buah
) = 5 X Rp 1.000 = Rp 5.000
8.
Tali Pramuka ( 3
buah ) = 3 X Rp 5.000 = Rp 15.000
9.
Pita = 10 X Rp
3.000 = Rp 30.000
` 10. Lain – Lain =
Rp 50.000
Total anggaran =
Rp 300.000
II.7 PENUTUP
Segala puji bagi Tuhan Yang Maha
Esa, Berkat karunia dan kasih sayang Nya lah kami dapat menyelesaikan Proposal
kegiatan class meeting dan pendidikan
karakter ini.
Sesuai
dengan kesepakatan bersama kami telah menyusun dan memusyawarahkan kegiatan dan
anggaran yang akan kami gunakan,sehingga mempermudah terlaksananya kegiatan.
Besar harapan kami dengan adanya proposal ini bapak/ibu Pembina OSIS SMA
Katolik Wijayakusuma Blora dapat menuntun, mengarahkan dan mengontrol kami dalam melaksanakan kegiatan ini.
Akhir
kata, tiada gading yang tak retak, demikian pula dengan Proposal ini, masih
jauh dari sempurna. Oleh karena itu, saran dan kritik yang membangun tetap kami
nantikan demi kesempurnaan Proposal ini.
MENGETAHUI
Sekretaris
Panitia Ketua
Panitia
Fabian Abi Prasetyo Debby Nataya
Furi
Pembina
Kepala
Sekolah
Dra
Yulaina Yustinus Indarjo,S.Pd
TUK.
1587/YG